skip to main content

Cara menghilangkan bulu ketiak secara alami 2018

Ditulis Oleh Pada Tuesday 8 March 2016

Semua para wanita selalu direpotkan dengan tumbuhnya bulu ketiak. Cara menghilangkan bulu ketiak terkadang dilakukan dengan cara mencabutnya yang akhirnya membuat kulit memar merah bahkan bisa memicu iritasi.

Ada juga yang melakukan dengan pisau pencukur, yang akhirnya jika terus dilakukan akan membuat area sekitar kulit ketiak menjadi hitam. mungkin jika anda orang kelas menengah keatas anda bisa melakukan nya disalon salon perawatan atau ke klinik spa kecantikkan, akan tetapi tentu saja kos biaya yang anda keluarkan tidaklah murah.

Akan tetapi perlu diingat tidak semua bahan dasar produk kecantikkan cocok untuk kulit ketiak anda. dan jika bahan produk yang digunakan tidak terbuat dari bahan alami terkadang akan menimbulkan iritasi kulit yang bisa memicu timbulnya kanker kulit. repot bukan ....

Jadi pertanyaannya bagaimana Cara menghilangkan bulu ketiak secara alami 2018???
Berikut ini saya akan bagi tipsnya

Cara menghilangkan bulu ketiak secara alami 2018


Cara menghilangkan bulu ketiak secara alami
Bersih tanpa bulu

1. Langkah yang pertama


Cuci bersih dahulu ketiak anda dengan sabun dan keringkan dengan handuk. siapkan bahan bahannya seperti berikut :

- Ambillah 2 sendok makan gula pasir penuh

- Seperempat cangkir air

- Seperempat cangkir madu

- Seperempat cangkir air perasaan jeruk nipis

- Tepung sagu atau anda bisa menggunakan bedak bayi atau bedak yang biasa anda pakai

- Kain berbahan dasar lembut atau anda busa menggunakan kain handuk atau wash waxing strip untuk menggosok ketiak anda nanti.

mungkin pada saat anda mencoba langkah yang pertama ini mungkin agak sedikit sakit, karena bagaimanapun bulu ketiak akan diusahakan keluar melalui penggosokkan.


Cara membuatnya dengan tips Cara menghilangkan bulu ketiak secara alami 2017 adalah :


- Masukkan gula, perasan air jeruk  dan madu kedalam satu wadah atau mangkok. lalu tambahkan air, aduk aduk sampai rata.

- Masak campuran tersebut diatas panci dengan api sedang sambil diaduk aduk perlahan agar campuran terlihat  menjadi pasta. atau anda bisa memasukkan ke microwave selama kurang lebih 3 menit.

- Jika adonan menjadi kental anda bisa menambahkan air agar adonan tidak terlalu kental.

- Jika sudah terlihat seperti pasta Angkat dan diamkan sampai dingin.

- olesi bagian ketiak anda dengan bedak atau tepung terigu, lalu oleskan pasta tersebut dengan menggunakan kuas dan gosoklah secara perlahan dari atas mengarah kebawah dan agak sedikit ditekan. dan bulu ketiak pun tercabut.

Cara menghilangkan bulu ketiak secara alami
Manfaat pepaya untuk membersihkan bulu ketiak

2. Langkah yang kedua adalah dengan buah pepaya


- 1 buah pepaya yang masih mentah dan keras

- 1/4 sendok teh kunyit bubuk

- 1/4 sendok tepung terigu

- 2 sendok makan daging lidah buaya

- 2 sendok makan minyak zaitun


Cara membuatnya dengan tips Cara menghilangkan bulu ketiak secara alami 2018 adalah :


- Campurkan semua  bahan didalam wadah dan aduk aduk sampai menjadi sebuah adonan.

- Lalu oleskan adonan tersebut diketiak anda dengan cara dari bawah keatas. sistem ini berlawanan arah, agar ramuan adonan ini dapat masuk kepori pori sela sela bulu ketiak.

- Gosok dengan handuk secara berlawanan arah agar bulu ketiak mudah untuk terangkat.

- Setelah itu Cuci bersih ketiak anda dan lakukan secara rutin agar hasil lebih optimal.

Cara menghilangkan bulu ketiak secara alami
manfaat kunyit untuk menghilangkan bulu ketiak

3. Langkah ketiga adalah menggunakan Kunyit


- 1 atau 2 buah kunyit yang sudah dibersihkan dan dicuci

- Air secukupnya ( jangan terlalu banyak )

Cara membuatnya dengan tips Cara menghilangkan bulu ketiak secara alami 2018 adalah

- Haluskan kunyit sampai halus dan rendam kedalam air. jangan terlalu banyak air agar tidak encer.

- Oleskan rendaman kunyit tersebut ke ketiak anda dari bawah ke atas dan diamkan selama 15 menit.

- Gosoklah dengan handuk dengan cara berlawanan dari atas ke bawah.

- lakukan secara rutin agar hasil optimal dan kulit ketiak tampak putih dan bersih.

ramuan ini sangat bermanfaat untuk bulu ketiak yang tidak terlalu tebal. tetapi jika bulu ketiak anda sangat tebal anda bisa mencampurkan dengan tepung terigu atau susu bubuk.

Demikian tips Cara menghilangkan bulu ketiak secara alami 2018 saya tuliskan. semoga bermanfaat.
×